ALTOFEST PARAHYANGAN 2025

Imagesaltofest Parahyangan 2025

Detail Acara:

ALTOFEST PARAHYANGAN 2025

πŸ“… Tanggal & Waktu: 28 June 2025, 09:00 WIB – 29 June 2025, 23:59 WIB

πŸ’° Harga: Rp. 85000 – Rp. 85000,-

πŸ“ Lokasi: Lapangan Batalyon Yonif 315

πŸ‘¨β€πŸ« Diselenggarakan oleh: ALTO EVENT ORGANIZIER

Deskripsi Acara

MUDA SUNDA JAGA BUDAYAπŸ”₯

ACARA DIGELAR PADA TANGGAL 28-29 JUNI 2025

ALTOFESThadir sebagai panggung istimewa yang menggabungkan musik modern dengan rangkaian acara budaya Sunda. Dari konser band dan penyanyi terkenal yang berpadu dengan instrumen modern hingga pertunjukan budaya tari khas Sunda, konser ini bukan sekadar hiburan, ini adalah perayaan warisan budaya yang harus kita jaga!

Kenapa Kamu Harus Datang❓

Tiket sudah tersedia secara eksklusif di Yesplis.com. Tiket terbatas, karena acara ini lebih dari sekadar konser, ini adalah gerakan untuk membangkitkan kembali kebudayaan kita❗❗

Mari bersatu dalam harmoni, melodi, dan semangat budaya! Lestarikan budaya kita dan jadilah bagian dari sejarah konser Kota Bogor❗❗πŸ”₯

CP wa.me/6281401633152 (KEVIN)

Jangan lewatkan kesempatan berharga ini, Ayo daftarkan dirimu sekarang!

Daftar Sekarang

Artikel Terkait

komentar

Leave a Reply

Cari Event